Expected Learning Outcome

Number of ELO

Description ELO

ELO 1

Mampu merekonstruksikan sikap religius, nasionalis, moderat, kritis dan profesional berdasarkan hukun dan etika profesi yang berlaku.

ELO 2

Mampu menerapkan sikap bertanggung jawab, humanis, kreatif, mandiri, dan memiliki jiwa sosial tinggi

ELO 3

Mampu mengintegrasikan kajian keilmuan keislaman dengan kajian keilmuan komunikasi

ELO 4

Mampu mengidentifikasi perkembangan kajian keilmuan komunikasi khususnya pada pengembangan keilmuan jurnalistik, broadcasting, dan media

ELO 5

Mampu mengelola media komunikasi dan penyiaran islam yang baik, kreatif, inovatif, produktif dan adaptif sejalan dengan perkembangan teknologi informasi dan komunikasi

ELO 6

Mampu berkomunikasi dengan baik, bekerja mandiri dan kelompok, dan bertanggung jawab dalam mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahlian komunikasi dan penyiaran islam berdasarkan hasil analisis informasi dan data.

ELO 7

Mampu mengelola media komunikasi dan penyiaran islam sebagai langkah dalam mengidentifikasi ragam upaya wirausaha yang bercirikan inovasi dan kemandirian yang berlandaskan etika Islam, keilmuan, profesional, lokal, nasional dan global

ELO 8

Mampu merencankan dan mengelola produksi konten di media massa dan media baru

 

ELO 9

Mampu menghasilkan karya kreatif yang mengandung nilai-nilai pesan ajaran Islam kebangsaan dan sesuai perkembangan zaman

ELO 10

Mampu mendesain rencana penelitian dan membuat laporan penelitian yang bersifat disipliner (ilmu komunikasi dan penyiaran)  maupun interdisipliner (komunikasi, ilmu sosial, keislaman dan media).